Minggu, 10 Juni 2012

kata bijak

kata-kata bijak yang sengaja dibuat dari hasil pengamatan di hidup ne. sengaja di buat untuk motivasi bagi yang lain, dan tentunya untuk khatib sendiri. *lho. :D

my words part I


aku memang tak yakin bisa memberikan solusi bagi masalahmu,
tapi aq yakin bisa meringankan masalahmu,
karena aq bisa membuatmu tertawa...

Jangan pernah menghukum seseorang karena masa lalunya...
jangan pernah mencintai seseorang karena masa lalunya...
karena seseorang bisa berubah pada waktunya...

tertawa bersama di dunia nyata jauh lebih menyenangkan dari pada tertawa bersama di dunia maya...

jangan hanya menerima yang terbaik jika belum pernah memberikan yang terbaik jangan berharap mendapatkan yang terbaik jika belum menjadi yang terbaik...

Jangan pernah mencari kesetiaan, karena kau takkan pernah menemukannya...
 tapi ciptakan lah kesetiaan itu...

Tuhan selalu ONLINE... hanya saja statusNya OFFLINE (invisible)...

 buat yang susah untuk tersenyum, cobalah untuk tersenyum di depan cermin sebentar saja...

kita tidak boleh pilih pilih kawan..
tapi kita harus memilih siapa kawan kita....
karna siapa kawanmu, itu lah dirimu...

dalam hidup ne, kita disuruh untuk mencari tau... bukan untuk menjadi sok tau...

 we can if we want, we want if we can, we can what we want, we want what we can...

kau bukanlah orang yang terbaik, jika kau berpikir begitu...
kau bukanlah siapa-sapa, jika kau berpikir begitu...
karena kau adalah siapa yang kau fikirkan...

ilmu mu bukanlah apa yang ada di otakmu..
tapi apa yang telah engkau ajarkan...
hartamu bukanlah apa yang kau miliki...
tapi apa yang telah engkau sedekahkan....

 ketika kau tidak kuat lagi untuk tersenyum, buatlah orang lain tersenyum karenamu...

BAIK BAIK lah kawan, kerjakan lah yang BAIK-BAIK dengan cara yang BAIK, karena sesuatu yang BAIK, jika dikerjakan dengan cara yang tidak BAIK akan menghasilkan sesuatu yang tidak BAIK...

will be a good boy... coz good girl just for good boy...

kebencian itu tidak diciptakan... kebencian itu datang ketika hilangnya cinta dihatimu...

 ceritakanlah... karena disana ada orang yg mw mendengarkan...

cintailah sesuatu sekedarnya, karna suatu saat bisa jadi kau membencinya...

life like spongebobs...

 tiap kali kw mempersulit urusan orang lain, sebenarnya kw mempersulit dirimu sendiri... yakinlah...

untuang diri tu datang sendiri, g perlu dicari... begitu juga dengan malang diri...

Cinta itu rahasia...

aku tahu... dan kau pun tahu... hanya saja, dunia kita berbeda kawan....

kenapa harus mencintai sesuatu yang nantinya kau benci...???

membenci semudah mencintai...

makhluk yang cantik / indah itu hidupnya tidak tenang...

cobalah untuk tersenyum, karena senyum itu menyenangkan.
Dan yang lebih menyenangkan adalah membuat orang lain tersenyum... Cobalah....

ada banyak hal yang membuat kita bersedih di dunia ini, tetapi ada lebih banyak hal lain yang bisa membuat kita tertawa...

jangan pernah meninggalkan jiwa 'kekanak-kanakan' mu....

suatu hari nanti kita dan mereka akan mengerti...

positif x positif x positif x positif x positif x positif x positif x positif x positif x positif x positif x positif x positif x negatif @#$%^&*()_)($%^& ati2 dg yg negatif....

smile... as soon as possible...

sabar ketika senyum, senyum ketika sabar...

berjalan di muka bumi, mencari dimana dan siapa diri-ku-nya-mereka....

indahnya dunia bukanlah memiliki apa yang di cintai... tetapi mencintai apa yang dimiliki

jangan hanya melihat belalai, kw sudah mrasa tw smwa tentang gajah...

aku bisa menjadi musuhmu...
aku bisa menjadi kawanmu...
aku bisa menjadi kekasihmu...
aku bisa menjadi sahabatmu...

tidak ada musuh abadi. tidak ada kawan abadi. yang ada tu kepentingan....

aku selalu bisa membuat mu tertawa... jika tidak bisa, aku akan menertawakanmu....

g smwa kawan itu kawan... g smwa musuh itu musuh...

the best : NO... special : YES

Tidak ada komentar:

Posting Komentar